√Pengertian, Penggunaan Dan Contoh Orthography, Etymology, Syntax Dalam Tata Bahasa Inggris ~ CPBI
Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Cepat Paham Bahasa Inggris. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.
Uraian Lengkap Pengertian, Penggunaan Dan Contoh Orthography, Etymology, Syntax Dalam Tata Bahasa Inggris
English Grammar: Definisi, Penggunaan Dan Contoh Orthography, Etymology Dan Syntax Terlengkap Dalam Tata Bahasa Inggris
Belajar bahasa adalah salah satu hal yang menyenangkan dan sangat menguntungkan. selain kita mendapatkan kesenangan dan enjoy kita juga akan mendapatkan ilmu yang kelak akan kita petik manfaatnya. begitupun dalam belajar bahasa inggris kita akan selalu merasa tertantang. “it’s very challenging”. karena dalam bahasa inggris selalu ada materi-materi yang menarik dan unik
Lantas bagaimana jadinya jika kesenangan atau semangat belajar kita terhambat karena kita tidak mengerti suatu materi dan sulit untuk dipahami. menyusun kata misalnya. kita tidak bisa menyusun kata- kata untuk menjadi sebuah kalimat utuh. kareana kita belum tahu apa saja komponennya, bagaimana cara penyusunannya dll.
Kali ini admin akan berbagi ilmu kepada sahabat IBI semuanya, tentang bagaimana cara menyusun kata-kata menjadi kalimat utuh dll. atau dalam bahasa Inggrisnya disebut Orthography, Etymology Dan Syntax.
Referensi Materi dari IBI yang wajib kita ketahui :
- Pengertian, Ciri, Penggunaan Dan Contoh Utterances Dalam Bahasa Inggris & Soal Latihan
- Past Continuous Tense : Pengertian, Fungsi, Rumus, Dan Contoh Kalimat Beserta Latihan Soal & Jawaban
- Auxiliary Verbs : Pengertian, Jenis, Penggunaan, Contoh Kalimat Dan Soal Latihan
- Elliptical Construction : Pengertian, Jenis, Fungsi, Rumus, Contoh Kalimat Dan Soal Latihan
- Conditional Sentences Type 0, 1, 2, 3 : Pengertian, Jenis, Rumus, Contoh Kalimat Dan Soal Latihan
- Dialog Percakapan Bahasa Inggris Expressing Inviting, Accepting Dan Declining Invitation & Artinya
Apa itu Orthography, Etymology dan Syntax?
Pengertian Orthography, Etymology dan Syntax
Orthography
-
The art of writing words with the proper letters according to standard usage. seni menulis kata-kata dengan huruf-huruf yang tepat sesuai standar penggunaan
-
The representation of the sounds of a language by written or printed symbols. representasi suara bahasa tertulis atau dicetak simbol
-
a part of language study that deals with letters and spelling. Bagian dari studi bahasa yang berhubungan dengan huruf dan ejaan
- ilmu yang mempelajari tentang penilisan dan pengucapan huruf-huruf bahasa Inggris dengan benar.
Etymology
Study of the history of words, their origins, and how their form and meaning have changed over time. By extension, the term “the etymology (of a word)” means the origin of the particular word.
Etymology adalah ilmu yang mempelajari sejarah kata atau asal-usul kata. dan bagaimana bentuk dan makna mereka telah berubah dari waktu ke waktu. Dengan ekstensi, istilah “Etimologi (kata)” berarti asal-usul kata tertentu.
Etymolohgy adalah ilmu yang mempelajari tentang cara penyususnan huruf-huruf yangtepat kedalam sebuah kata bahasa inggris. ada 8 kajian yang dibahas dalam etymology yaitu delapan bagian penyusun kalimat atau yang sering disebut “the 8 Parts of speech”. diantaranya adalah:
- Noun (Kata benda)
- Adjective (Kata Sifat)
- Verb (Kata Kerja)
- Pronoun (Kata Ganti)
- Adverb (Kata Keterangan)
- Preposition (Kata Depan)
- Conjunction (Kata Penghubung)
- Interjection (Kata Seru)
Dari kedelapan Kata Diatas mempunyai fungsi dan kegunaan masing-masing dalam sebuah kalimat. apabila terjadi kesalahan dalam penyusunan, penempatan atau penggunaannya, maka akan terjadi kesalahan besar dalam penyusunan kalimat bahsa inggris. maka dari itu hati-hati dan pelajari benar tahapah-tahapannya.
Syntax
a set of rules in a language. It dictates how words from different parts of speech are put together in order to convey a complete thought.
seperangkat aturan dalam bahasa. Menentukan bagaimana kata-kata dari berbagaibagian dari pidato dimasukkan bersama-sama untuk menyampaikan suatu pemikiran yang lengkap.
Syntax adalah salah satu cabang ilmu bahasa yang mempelajari cara penyusunan kata-kata bahasa inggris menjadi sebuah kalimat yang tepat dan sesuai atau dapat diktakan juga syntax sebagai bagian dari tata bahasa yang mempelajari proses pembentukan sebuah kalimat.
Penggunaan dan Contoh Orthography, Etymology dan Syntax
Orthography
- letter ( Huruf)
Letter merupakan lambang dari bunyi atau dalam arti yang alain disebutkan bahwa letter adalah tanda goresan yang diucapkan atau dibunyikan. dalam orthography letter dibagi mendi 2, yaitu:
- Small letter ( Huruf kecil)
a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z
- Capiatal Ltter (Huruf Besar)
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
Ada beberapa hal yang ahrus diperhatikan dalam penggunaan capital letter, adalah bahwa huruf besar digunakan untuk:
- Semua nama-nama Orang, Kota, Negara, sekolah, perusahaan serta nama-nama tempat yang lainnya, misalnya:
- Nama Orang : Joko , Andi, Kucai, Arwan, dll.
- Nama Kota : Kota agung, Wonosobo, Bandar lampung, Way tenong, New york dll.
- Nama Negara: Indonesia, jermany, Malaysia dll.
- Nama sekolah: Insantama, Ar Raudah, UI, UGM, STKIP.
2. Nama hari dan Nama Bulan
- Nama hari : Sunday, Monday, Tuesday dll.
- Nama Bulan : january, februari, march dll.
3. Nama-ama singkatan katasebagai gelar, misalnya: BA (Bachlor of Art), Ph.D. (Doctor of Philosophy) dll.
4. Nama-nama sesuatu yang diagungkan: Alloh, Prophet, God, Lord (gelar Bangsawan) dll.
5. kata pertama dari setiap kalimat: I am a student (aku seorang siswa), they went to the doctor last Night (mereka pergi ke dokter kemarin malam)
2. Word (Kata)
word merupakan rangkaian dari huruf-huruf yang memebentuk sebuah arti, misalnya: Love (Cinta), Get (mendapatkan) dll.
3. Syllable (Suku Kata)
Syllabe merupakan bagian-bagian dari sebuah kata yang dapat langsung diucapkan, misalnya: wa-ter (air), high (tinggi), Cle-ver (pinter) dll.
Syllable dapat dikelompokkanmenjadi beberapa jenis yaitu:
- Monosylable (satu suku Kata)
Adalah kata-kata yang terdiri dari satu suku kata saja. misal high, smart, old ,big, etc.
- Dis-syllable (Dua Suku kata)
Adalah kata-kata yang terdiri dari dua suku kata saja. misal; Cle-ver, Cra-zy, hap-py etc.
- Trissyllable (tiga suku Kata)
Adalah kata-kata yang terdiri dari tiga suku kata saja. misal; Hap-py-ness, ex- pen-sive, im-por- tant etc.
- Polysyllable (Emapt kat atau lebih)
Adalah kata-kata yang terdiri dari 4 atau lebih suku kata. misal; a- lo- ca-tion, be-au-ti-ful etc.
Etymology
Etimology merupakan ilmu yang mempelajari tentang cara penyusunan huruf-huruf bahasa inggris yang tepat kedalam sebuah kata bahasa ainggris. dalam etymology kata-kata bahasa inggris dikelompokkan kedalam 8 bagian atau dapat disebut “The Eight of Speech” ( 8 Bagian penyusun kalimat).
Diantaranya adalah:
- Noun (Kata benda)
- Adjective (Kata Sifat)
- Verb (Kata Kerja)
- Pronoun (Kata Ganti)
- Adverb (Kata Keterangan)
- Preposition (Kata Depan)
- Conjucntion (Kata Penghubung)
- Interjection (Kata Seru)
Dari kedelapan Kata Diatas mempunyai fungsi dan kegunaan masing-masing dalam sebuah kalimat. apabila terjadi kesalahan dalam penyusunan, penempatan atau penggunaannya, maka akan terjadi kesalahan besar dalam penyusunan kalimat bahsa inggris. maka dari itu hati-hati dan pelajari benar tahapah-tahapannya..
Syntax
sahabat IBI, mungkin ini aspek yang paling sulit untuk dipahami dan/atau disampaikan. Jikastruktur gammar adalah dasar tata bahasa, sintaksis adalah pelajaran bernuansa kata dan frasa. jadi dalam membahas syntax kita harus fokus kata dan prase.
“Not all birds are eagles,” is different from, “All birds are not eagles.” (The latter’s not quite true, is it?)
Penggunaan syntax bukan hanya pada penggunaan kata untuk menyusun sebuah kalimat (Syntax in sentences), tapi juga dalam beberapa penyususnan atau penulisan sastra yang digunakan untuk penekanan makna, menghasilkan irama puisi atau prosa agar lebih menarik dll.
Secara umum urutan kata kalimat bahasa Inggris adalah “Subjek + kata kerja + objek”. Dalam puisi, namun, urutan kata dapat bergeser untuk mencapai efek artistik tertentu seperti menghasilkan irama atau melodi di baris, mencapai penekanan, meningkatnya hubungan antara dua kata dll. Sintaks unik yang digunakan dalam puisi membuatnya berbeda dari prosa. Mari kita pertimbangkan contoh sintaks berikut:
In casual conversations, we can simply say, “I cannot go out” to convey our inability to go out. P J Kavanagh’s in his poem Beyond Decoration does not rely on merely stating a prosaic “I cannot go out”. Rather, he shifts the syntax and says “Go out I cannot”, which lays a much stronger emphasis on the inability to go out conveyed by the word “cannot”.
Dalam percakapan santai, kita dapat mengatakan, “Aku tidak bisa pergi“ untuk menyampaikan ketidakmampuan kita untuk pergi keluar. dalam puisi P J Kavanagh Beyond Decoration tidak hanya menyatakan “Aku tidak bisa pergi“. tapi sebaliknya, dia menggeser sintaks dan mengatakan “Keluar saya tidak bisa”, yang letak penekanannya lebih kuat pada ketidakmampuan untuk pergi keluar disampaikan oleh kata “tidak”.
jadi pola yang ada pada grammar, ktika digunakan dengan syntax susunannya akan berrubah atau bergeser, dengan tujuan untuk keindahan makna dan penekanan makna dan maksud dari kalimat tersebut.
Ciri paling mendasar pada kalimat syntax adalah adanya rangkaian susunan kalimat yang terdiri dari subject (S), verb (V), and object (O) yang biasanya muncul dalam kalimat. lebih dari 85 % bahasa didunia ini selalu menempatkan subject diawal kalimat, sedangkan yang lain susunannya adalah SVO atau SOV. dan kemungkinan susunan yang lainnya adalah VSO, VOS, OVS, and OSV, tapi 3 jenis/model penyususnan yang terakhir itu sangat jarang digunakan.
Contoh.
Subject | Predicate |
Her friend | speaks many languages. |
(finite verb speaks) | |
You | have never understood it. |
(finite verb have + non-finiteunderstood) |
- Andy goes to school every day. [andy (subject), Goes (Verb), To (Conjunction), school (Object), Every day (Adverb Of time)
Demikian pembahasan materi bahasa inggris tentang Grammar: Orthography, Etymology dan Syntax, semoga apa yang admin jelaskan dapat diterima dan dipahami, mohon maaf bila ada kekeliruan, silahkan sampaikan saran dan komentar kamu terkait pembahasan ini di blog, selamat belajar ya..
_Malu Bertanya sesat dijalan_
The post Pengertian, Penggunaan Dan Contoh Orthography, Etymology, Syntax Dalam Tata Bahasa Inggris first appeared on IBI ( IlmuBahasaInggris.Com ).
Itulah pembahasan tentang Pengertian, Penggunaan Dan Contoh Orthography, Etymology, Syntax Dalam Tata Bahasa Inggris yang bisa kami sampaikan untuk Anda semuanya. Kami harap uraian diatas bisa menambah wawasan untuk kita semua, terlebih untuk Anda yang saat ini sedang mencarinya. Tak lupa kami haturkan banyak terima kasih karena sudah menyempatkan waktu mampir ke situs cepatpahambahasainggris. blogspot. com dan membaca ulasan diatas hingga selesai. Sampai jumpa di pembahasan kami selanjutnya dan jangan lupa bahagia.
Post a Comment for "√Pengertian, Penggunaan Dan Contoh Orthography, Etymology, Syntax Dalam Tata Bahasa Inggris ~ CPBI"