Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya ~ CPBI

Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya - Sedang mempelajari tentang Bahasa Inggris? Menarik memang bila kita mengupas tentang bahasa yang satu ini, karena bahasa inggris merupakan bahasa Internasional, hingga siapapun tertarik untuk mempelajarinya. Nah dikesempatan yang indah ini Cepat Paham Bahasa Inggris (CPBI) akan coba mengupas mengenai "Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya" yang mungkin saja saat ini sedang Anda cari.

Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Cepat Paham Bahasa Inggris. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.

Uraian Lengkap Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya

Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya


 

Spoof Text ( English Text) :Pengertian,Tujuan, Ciri dan Generic Strukture Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya
Spoof Text ( English Text) :Pengertian,Tujuan, Ciri dan Generic Strukture Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya

Pasti kita pernas melihat program komedi  di  Televisi. Rangkaian  cerita dimulai dengan adegan atau kejadian yang biasa kemudian menjelang akhir ada adegan atau kejadian yang tidak dikira yang membuat cerita tersebut lucu.  jalan cerita lucu itu lah yang sebenarnya salah satu ciri dari sebuah spoof text. Spoof text masuk dalam jenis text Bahasa Inggris. Pada Kesemptan kali ini IBI kan membahas tentang  pengertian, tujuan, ciri, generic structure, dan contoh dari Spoof Text, mari kita simak.


  1. Pengertian Spoof Text

Apa yang di maksud dengan Spoof Text? Spoof Text  termasuk ke dalam golongan Narration yang menceritakan sebuah cerita yang terjadi pada masa lalu dengan akhir cerita yang lucu yang tidak dapat diprediksi atau diperkirakan. Jadi biasanya berisi anekdot, permainan kata yang lucu atau bisa jadi gabungan kedua-duanya.


2. Tujuan Spoof Text

Tujuan dari Spoof text adalah menceritakan sebuah cerita fiktif dengan gaya humor dengan menceritakan sebuah cerita fiktif dengan gaya humor (lucu).


3. Ciri-ciri Spoof Text

  • Menggunakan  Past Tense
  • Menggunakan action verb
  • Untuk menceritakan detail cerita, biasanya terdapat dialog sehingga pasti ada tanda: “…text dialog…”
  • Menggunakan adverb
  • menceritakan kejadian yang dialami seseorang: I, we, she, he, they etc.
  • Chronologically arranged

4. Generic Structure Spoof Text

Ada tiga jenis Generic Structure  yang ada pada Spoof Text, yaitu:

  •  Orientation (introduction)
    Seperti halnya jenis teks Narration yang lain, selalu diawali dengan orientation. Orientation adalah bagian di mana penulis memulai memperkenalkan cerita.

 

  • Events
    Events, bagian di mana penulis menceritakan kejadian-kejadian dalam cerita tersebut tetapi kejadian yang diceritakan masih kejadian yang wajar.

 

  •  Twist (closing)
    Twist adalah bagian teks yang mana menceritakan kebalikan dari kejadian-kejadian wajar di bagian Events. Twist merupakan bagian akhir dari Spoof Text yang menceritakan kejadian akhir lucu dan tidak disangka-sangka sebelumnya.

5. Contoh Spoof Text

Loving Money To Much

There was a man who liked money very much. He worked all of his life and wanted to save all of his money for his own future. He was a real miser when it came to his money. He loved money more than just about anything.
Even, just before he died, he said to his wife; “Now listen, when I die, I want you to take all my money and place it in the casket with me. I wanna take my money to the afterlife.” So he asked his wife to promise him with all her heart that when he died, she would put all the money in the casket with him.

Well, one day, he really died. Then he was stretched out in the casket. The wife was sitting there in black clothes next to her closest friend. When they finished the ceremony, just before the undertakers got ready to close the casket, the wife said “Wait just a minute!”

She had a box in her hands. She came over with the box and placed it in the casket. After that the undertakers locked the casket down and rolled it away. Not long after that, her friend said, “I hope you were not crazy enough to put all that money in the casket.”

The wife turned to her friend and replied; “Yes, because I have promised.” Then she continued; “I can’t lie. I promised him that I was going to put that money in that casket with him.” Feeling shocked, her friend said; “You mean that you have put every cent of his money in the casket with him?” Then the wife answered; “Surely I did. I got it all together, put all the money into my account and I just wrote him a check.”


Terjemahan

Terlalu mencintai uang
Ada seorang yang menyukai uang sangat banyak. Ia bekerja semua hidupnya dan ingin menyimpan semua uangnya untuk masa depan sendiri. Dia adalah kikir nyata ketika datang ke uang. Dia mencintai uang lebih dari sekedar tentang apa-apa.
Bahkan, tepat sebelum ia meninggal, ia berkata kepada istrinya; “Sekarang dengarkan, ketika aku mati, saya ingin Anda untuk mengambil semua uang saya dan menempatkannya dalam peti mati dengan saya. Saya ingin mengambil uang saya ke alam baka.” Jadi ia meminta istrinya untuk janji dia dengan segenap hatinya bahwa ketika ia meninggal, ia akan menempatkan semua uang di peti mati bersamanya.
Yah, suatu hari, ia benar-benar meninggal. Kemudian ia telah mengulurkan dalam peti. Istri duduk di sana di baju hitam di temannya terdekat. Ketika mereka selesai upacara, tepat sebelum jenazah bersiapsiap untuk menutup peti, istri berkata “Menunggu sebentar!”
Dia memiliki sebuah kotak di tangannya. Dia datang dengan kotak dan menempatkannya dalam peti. Setelah itu jenazah dikurung peti dan itu digulingkan. Tidak lama setelah itu, temannya berkata, “Saya berharap kau tidak cukup gila untuk menempatkan semua uang itu dalam peti.”
Istri berpaling kepada temannya dan menjawab; “Ya, karena saya telah berjanji.” Kemudian ia melanjutkan; “Aku tidak bisa berbohong. Aku berjanji bahwa aku akan memasukkan uang itu di peti mati itu dengannya.” Merasa terkejut, mengatakan temannya; “Anda berarti bahwa Anda telah menempatkan setiap sen dari uangnya dalam peti mati dengan dia?” Kemudian istri menjawab; “Pasti aku. Aku punya itu semua bersama-sama, memasukkan semua uang ke rekening saya dan saya hanya menulis dia cek. “

Notice on Generic structure of spoof sample :

Spoof text is very similar to recount text. Both spoof and recount tell about the past event with chronological order. Its purpose is to amuse reader with funny story. The story mostly is ended with an unpredictable event.
The above spoof sample has generic structure as follow :

Orientation: It is the introduction of the story. By giving the orientation, reader will recognize, for the first time, who involves in the story.The above story talks about a wife and his husband who loves money too much even up to his death.

Events: Several events are explored in chronological way which able to arrange the story read nicely.Promising with her money miser husband, Putting the box inside casket, locking and rolling the casket are the events which build the complete story.

Twist: This is the unpredictable event/thing/way which amuse the reader. Readers even did not predict before that it would be. When reading the above story, for the first, readers likely think that the wife would put all the money instead of just a check.


 Demikian penjelasan tentang Spoof Text :Pengertian,Tujuan, Ciri dan Ceneric Strukture Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya.

Dibalik setiap kesedihan, terdapat kebahagiaan. Serahkan segala urusan kepada Tuhan. Biarkan waktu dan kehidupan berjalan”

-Semangat belajar-


Referensi Materi dari IBI yang wajib kita ketahui :

The post Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya first appeared on IBI ( IlmuBahasaInggris.Com ).

Itulah pembahasan tentang Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya yang bisa kami sampaikan untuk Anda semuanya. Kami harap uraian diatas bisa menambah wawasan untuk kita semua, terlebih untuk Anda yang saat ini sedang mencarinya. Tak lupa kami haturkan banyak terima kasih karena sudah menyempatkan waktu mampir ke situs cepatpahambahasainggris. blogspot. com dan membaca ulasan diatas hingga selesai. Sampai jumpa di pembahasan kami selanjutnya dan jangan lupa bahagia.

Post a Comment for "√Spoof Text : Pengertian, Tujuan, Ciri Dan Generic Structure Dalam Bahasa Inggris Beserta Contohnya ~ CPBI"